Menu

Mode Gelap
Beredar Diduga Rekaman Percakapan Ridwan Kamil Dengan Lisa Mariana, Bahas Tes DNA Anak TNI dan Kekerasan: Peradilan Militer Dituding Tak Beri Efek Jera Toleransi Sebagai Pondasi Persatuan, GMKI Samarinda Serukan Aksi Nyata Akademisi Dukung Komitmen Polri dalam Penyelidikan serta Penyidikan Pilkada 2024 Semakin Dekat, Peradah Kaltim Meminta Masyarakat Tetap Bersatu di Tengah Perbedaan

Nasional · 21 Mei 2024 07:38 WIB ·

Pembangunan KIPP di Sepaku Dikebut, Tim Pengamanan Polda Kaltim Jaga Kondusifitas


 Pembangunan KIPP di Sepaku Dikebut, Tim Pengamanan Polda Kaltim Jaga Kondusifitas Perbesar

SEPAKU – Pembangunan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN) terus dikebut guna memenuhi target penyelesaian pada hari kemerdekaan Republik Indonesia. Hal ini tidak lepas dari peran Tim Pengamanan Kawasan IKN Polda Kaltim yang turut menjaga keamanan agar tetap kondusif.

Koordinator Health, Security, and Environment di KIPP, Luke, menyampaikan bahwa proses pembangunan 8 tower berjalan aman berkat peran Kepolisian. “Peran Kepolisian sangat membantu kami, terutama dalam setiap kegiatan keselamatan kerja,” ungkap Luke.

Senada dengan Luke, Manager Operasional PT. PP, Marsana, menegaskan bahwa keamanan menjadi faktor penting dalam kelancaran pembangunan.

“Kami sangat terbantu dengan kehadiran Tim Pengamanan IKN Polda Kaltim. Mereka selalu siaga dan proaktif dalam menjaga keamanan di area proyek,” ujar Marsana.

Pembangunan KIPP merupakan proyek strategis nasional yang diharapkan dapat menjadi pusat pemerintahan baru Indonesia.

Upaya menjaga keamanan dan kondusifitas di area proyek menjadi kunci utama untuk mencapai target penyelesaian yang telah ditetapkan.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 17 kali

badge-check

Penulis

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Hasanudin: Polri Mitra Strategis Lembaga Adat Paser dalam Menjaga Harmoni Sepaku

6 Juli 2025 - 08:02 WIB

HUT ke-79 Bhayangkara, Otorita IKN Puji Sinergi Polri dalam Pemberdayaan Masyarakat

6 Juli 2025 - 07:54 WIB

HUT Bhayangkara ke-79, Ketua Pengadilan Agama Penajam Apresiasi Dedikasi Polri

6 Juli 2025 - 07:40 WIB

Raup Muin: Polri Semakin Presisi, DPRD PPU Dukung Kinerja Bhayangkara

6 Juli 2025 - 07:21 WIB

Ketua Umum MUI PPU KH. Abu Hasan Mubarok: Polri Pilar Keamanan dan Mitra Umat

6 Juli 2025 - 06:40 WIB

IKN Siap Operasional, Desakan Audit dan Evaluasi Muncul ke Permukaan

4 Juli 2025 - 10:19 WIB

Trending di Berita